Entries by apoteker

Matriks PKPA Pemerintahan XXII

Praktek Kerja Profesi Apoteker Bidang Pemerintahan pertama kali diselenggarakan oleh Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia. Untuk pembagian matriks PKPA Pemerintahan bagi mahasiswa PSPA UII angkatan XXII silahkan :: download ::

Beasiswa Bagi Mahasiswa PSPA UII Berprestasi

Studium general Program Studi Profesi Apoteker (PSPA) FMIPA UII (Rabu, 26/9) semakin bermakna dengan adanya penyerahan beasiswa oleh Dekan FMIPA UII. Beasiswa diserahkan kepada mahasiswa berprestasi yaitu Risqi Hutami Puspaningrum Subekti, S.Farm. Risqi mendapatkan pembebasan biaya studi di PSPA UII selama 1 tahun.       Beasiswa ini pertama kalinya diberikan, dan selanjutnya menjadi program […]

Pelaksanaan Studium General Angkatan XXIII

Studium General Program Studi Profesi Apoteker (PSPA) FMIPA UII kembali diadakan bagi mahasiswa baru PSPA UII angkatan XXIII. Tujuan diadakan studium general kali ini adalah untuk memperkaya wawasan dan menambah gambaran mahasiswa mengenai dunia kerja. Bertempat di ruang audio visual gedung perpustakaan lantai 2 kampus terpadu UII (Rabu, 25/9), sebanyak 102 mahasiswa mengikuti studium general […]

Sosialisasi Modul PKPA Rumah Sakit

Tuntutan pekerjaan seorang Apoteker makin berkembang saat ini. Program Studi Profesi Apoteker (PSPA) UII dituntut untuk terus melakukan inovasi dalam kurikulum pendidikan Profesi Apoteker agar mendapatkan lulusan yang berkualitas dan sesuai dengan kondisi di lingkungan kerja nantinya. Dalam bidang akademik telah dilakukan perubahan kurikulum dari pembelajaran secara konvensional menjadi pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan […]

Jadwal Kuliah XXIII Minggu 4

Diinformasikan kepada seluruh mahasiswa reguler Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia Angkatan XXIII, bahwa pelaksanaan perkuliahan  untuk Minggu Ke IV telah dijadwalkan. Jadwal kuliah Program Studi Profesi Apoteker untuk pertemuan minggu ke IV, silahkan ::download::.

Pengambilan Sumpah Apoteker Angkatan XXI

Kegembiraan dirasakan mengiringi selesainya studi mahasiswa angkatan XXI Program Studi Profesi Apoteker Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Islam Indonesia (FMIPA UII). Sebanyak 110 mahasiswa mengikrarkan sumpah apoteker yang prosesinya dipimpin oleh Ketua Program Studi Profesi Apoteker UII, Dr. Farida Hayati, MSi, Apt, pada hari rabu (18/9) di Auditorium Kahar Muzakkir kampus terpadu UII. […]

Jadwal Kuliah XXIII Minggu 3

Pelaksanaan kuliah mahasiswa reguler Angkatan XXIII Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia untuk Minggu ke III telah dijadwalkan. Seluruh mahasiswa reguler diharapkan untuk mengikuti seluruh rangkaian perkuliahan yang telah dijadwalkan, jadwal perkuliahan sendiri berlaku mulai dari tanggal 16 September sampai dengan 21 September 2013. Jadwal kuliah mahasiswa reguler Minggu ke III, silahkan ::download:: 

Pelaksanaan Pra Sumpahan XXI PSPA UII

Disampaikan kepada segenap mahasiswa angkatan XXI Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia, bahwa prosesi sumpah apoteker akan dilaksanakan pada hari Rabu 18 September 2013 bertempat di Auditorium Kahar Muzakkir Universitas Islam Indonesia.         Kegiatan pra sumpahan bagi angkatan XXI meliputi :1. Sosialisasi dari IAI dan Penjelasan Sumpah Apoteker    Hari, tanggal : […]

Jadwal Kuliah XXIII Minggu 2

Diinformasikan kepada seluruh mahasiswa reguler Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia Angkatan XXIII, bahwa pelaksanaan perkuliahan  untuk Minggu Ke II telah dijadwalkan. Jadwal kuliah Program Studi Profesi Apoteker untuk pertemuan minggu ke II, silahkan ::download::.

Sasaran Mutu

Sasaran Mutu Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia yaitu : Tepat waktu studi minimal 90% Indeks prestasi mata kuliah kompetensi > 3,00 minimal 80% Nilai praktek ibadah dengan hasil baik minimal 80% Tingkat kelulusan UKAI minimal 95% Berkarya dalam tahun pertama minimal 80% Nilai kinerja mengajar dosen > 3,00 (skala 0-4) minimal 80% Jumlah […]